Public Administration Program

Faculty of Administrative Science Universitas Brawijaya
Mei
Ditulis pada 15 May 2023 , oleh surya

Berikut ini publikasi judul tugas akhir mahasiswa (Ilmu Administrasi publik) yang terdaftar pada bulan 04 Mei 2023:

1 Adib Syauqil Ilah, Mochammad Rozikin, Erlita Cahyasari
IMPLEMENTASI PROGRAM BEASISWA PERINTIS DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN DI KABUPATEN LAMONGAN (STUDI PADA DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN LAMONGAN)
2 Adina Hanifa Luthfia, Tjahjanulin Domai, Ali Maskur
Proses Pengembangan Inovasi Program Sertifikat Delivery Service (Studi pada Kantor Pertanahan Kota Malang)
3 Afif Hamdi, Farida Nurani, Niken Lastiti V. A.
Implementasi Peraturan Walikota Padang no 41 Tahun 2017 tentang Tata Cara Pembinaan Anak Jalanan (Studi Pada Dinas Sosial Kota Padang)
4 Anggita Rahmadanny Safitri, Romy Hermawan, Rispa Ngindana
Tata Kelola Unit Layanan Pengaduan dan Informasi Masyarakat (ULPIM) (Studi Pada Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Kota Blitar)
5 Annastasya Ayuningtyas, Ainul Hayat, Mochamad Chazienul Ulum
Implementasi Program SIPIPA (Sistem Informasi Pelelangan Ikan Pati) Dalam Rangka Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik (Studi pada Tempat Pelelangan Ikan Juwana Unit II)
6 Aura Dara Ferdhina Suci, Siswidiyanto, Mochamad Chazienul Ulum
Pengelolaan Arsip Inaktif (Studi pada ‘Record Center’ Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kota Mataram).
7 Aurelia Maria Fernanda Jehadung, Tjahjanulin Domai, Mochamad Chazienul Ulum
Inovasi Pelayanan Publik melalui Program “Kependudukan dan Kesehatan Mari Bareng” (Studi pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Malang)
8 Chaty Gloria, Sujarwoto, Andy Kurniawan
  Pemahaman Masyarakat terhadap Partisipasi Masyarakat dalam Perencanaan Pembangunan Daerah (Studi Kasus pada Komunitas Disabilitas dalam Perencanaan Pembangunan Daerah di Kota Malang)
9 Chrismaida Leanita, Sujarwoto, Tjahjanulin Domai
  Implementasi Program Keluarga Harapan dalam Upaya Pengentasan Kemiskinan di Kelurahan Karangbesuki, Kecamatan Sukun, Kota Malang
10 Cintya Maharani, Ainul Hayat, Ike Arni Noventi
  Implementasi Kebijakan Pelayanan Kegawatdaruratan Melalui Wlingi Emergency Medical Service (WINGS) (Studi Pada RSUD “Ngudi Waluyo” Wlingi)
11 Deanisa Adinda Sephina, Tjahjanulin Domai, Bayu Amengku Praja
  Penerapan Prinsip-Prinsip Good Governance dalam Tata Kelola Pemerintahan Desa (Studi pada Desa Punten Kecamatan Bumiaji Kota Batu)
12 Dina Maulidia, Sujarwoto, Abd Qadir Muslim
  Hubungan Servant Leadership terhadap Etika Pelayanan Publik dalam Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) (Studi pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Malang)
13 Dina Nur Mahyasari, Siswidiyanto, Martina Purwaning Diah
  Kerangka Kerja Collaborative Governance Dalam Penanganan Kekerasan Seksual Terhadap Anak di Kabupaten Malang
14 Farah Fairuz Fauziyah, Bambang Santoso Haryono, Taufiq Akbar Al Fajri
  Peran Kepala Sekolah Sebagai Supervisor Untuk Meningkatkan Kedisiplinan Tenaga Kependidikan [Studi Pada SMP Islamic Qon Gresik]
15 Gabriel Novendy Clarido, Siti Rochmah, Bayu Indra Pratama
  Peran Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID)Terhadap Keterbukaan Informasi Publik (Studi Pada Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan Persandian Kabupaten Kotawaringin Barat
16 Moh. Syahdan Abdillah, Mochammad Rozikin, I Gede Eko Putra Sri Sentanu
  Implementasi Kebijakan Pengelolaan Sampah Berbasis TPA, TPS 3R, dan Bank Sampah di Kota Malang (Studi pada Dinas Lingkungan Hidup Kota Malang dan Bank Sampah Malang)
17 Muhammad Dliya Zulkarnain, Abdul Hakim, I Gede Eko Putra Sri Sentanu
  Pengaruh Kualitas Pelayanan Publik dan Inovasi terhadap Kepuasan Masyarakat (Studi pada Mal Pelayanan Publik Kota Malang)
18 Natasya Gabriela, Suryadi, Rispa Ngindana
  Efektivitas Peran Strategis Pemimpin Dalam Meningkatkan Kinerja Manajerial Sektor Publik (Studi Pada Pusat Kailan Akuntabilitas Keuangan Negara Sekretariat Jenderal Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia)
19 Nur Lailatun Nadhifah, Sujarwoto, Erlita Cahyasari
  Kualitas Pelayanan Publik Digital (e-GovQual) (Studi Pada Layanan SIPRAJA Di Kecamatan Sukodono Kabupaten Sidoarjo)
20 Rizqya Fitroh Ali R, Suryadi, Rispa Ngindana
  Kepemimpinan Kepala Desa Dalam Menggerakkan Partisipasi Masyarakat Desa (Studi Pada Desa benjor Kecamatan Tumpang Kabupaten Malang)
21 Roby Two Herlangga, Alfi Haris Wanto, Ali Maskur
  Tingkat Kepuasan Mahasiswa Terhadap Pelayanan Pendidikan Di Perguruan Tinggi (Survei pada Departemen Administrasi Publik Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya)
22 Rozi Anavi Munawaroh, Mochammad Rozikin, Mochamad Chazienul Ulum
  Kolaborasi Stakeholder Dalam Pengembangan UMKM Sebagai Implementasi Corporate Social Responsibility (Studi Pada PT.INKA Madiun dan Industri Batik Murni Kota Madiun).
23 Sausan Rizkiyah Maulida, Sujarwoto, Lely Indah Mindarti
  Efektivitas Program “Sistem Aplikasi Pelayanan Kepegawaian (SAPK)” dalam Rangka Manajemen Data Kepegawaian (Studi Pada Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Malang)
24 Achmad Hafizh Liandri, Hermawan, Abd. Qadir Muslim
  Inovasi Pelayanan Publik Melalui Program Pelayanan Tilang Cash On Delivery Dalam Meningkatkan Kepuasan Masyrakat Di Era Society 5.0
25 Afidhatul Lathifah, Riyanto, Imam Hanafi
  Implementasi Kebijakan Pelestarian Kebudayaan (Studi pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata dalam Pelestarian Kesenian Kabupaten Banyuwangi)
26 Afini Nur Azimah, Moh. Said, I Gede Eko Putra Sri Sentanu
  PENGARUH KOMPETENSI APARATUR, PARTISIPASI MASYARAKAT, DAN SISTEM KEUANGAN DESA TERHADAP AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA (STUDI PADA DESA DI KECAMATAN KANDANGAN, KABUPATEN HULU SUNGAI SELATAN)
27 Agatha Lovelyn, Sujarwoto, Tjahjanulin Domai
  Implementasi Program E-Warong KUBE PKH Dalam Rangka Pemberdayaan Sosial Dan Penanganan Fakir Miskin Di Kelurahan Jatimulyo Kota Malang
28 Aidha Rizmatika Zahiroh, Wike, Ali Maskur
  Pengaruh Persepsi Kemudahan dan Persepsi Kebermanfaatan Terhadap Minat Penggunaan Learning Management System (LMS) SMA Negeri 2 Malang (Studi Pada Penggunaan e-Learning SMA Negeri 2 Malang)
29 Anintia Rahmawati, Siswidiyanto, I Gede Eko Putra Sri Sentanu
  Implementasi Program Sekolah Penggerak Untuk Capaian Hasil Belajar Siswa (Studi pada SMPN 1 Penajam Paser Utara)
30 Annisa Rizqika Hayyu, Imam Hanafi, Erlita Cahyasari
  Implementasi Kebijakan Sistem Aplikasi Plavon dalam Pelayanan Dokumen Kependudukan (Studi pada Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Sidoarjo)
31 Cindy Nurhalizah, Tjahjanulin Domai, Rendra Eko Wismanu
  Pengaruh Gaya Kepemimpinan Organisasi Sektor Publik terhadap Budaya Organisasi (Studi pada Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Malang)
32 Devina Nurrachma Danti, Lely Indah Mindarti, I Gede Eko Putra Sri Sentanu
  Motivasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Pegawai (Studi pada Sekretariat DPRD Kab.Malang)
33 Dinda Rahmah Afianti, I Gede Eko Putra Sri Sentanu, Lestari Eko Wahyudi
  Sistem Informasi Layanan Umpan Balik UB-Care (Studi pada Divisi Informasi, Dokumentasi, dan Keluhan Universitas Brawijaya)
34 Elok Fajar Mardiana, Ainul Hayat, Abd. Qadir Muslim
  Pengaruh Sertifikasi Guru dan Motivasi Berprestasi Terhadap Kinerja Guru SMP Negeri di Kota Batu
35 Fathimatuz Zahro, Romy Hermawan, Martina Purwaning Diah
  Tata Kelola Aparatur Sipil Negara Pemerintah Kota Malang (Studi pada BKPSDM Kota Malang)
36 Fitriani Sari Dewi, Ainul Hayat, Suhartono Winoto
  Pengaruh Jumlah Guru Bersertifikat Pendidik Terhadap Nilai Asesmen Kompetensi Minimum Kemampuan Literasi dan Numerasi Pada Sekolah Dasar Negeri Di Kecamatan Kragilan Kabupaten Serang Tahun 2021
37 Galih Wijayanti Aspiyo Putri, Muhammad Shobaruddin, Mochamad Chazienul Ulum
  Implementasi Kebijakan dalam Pencegahan Bencana Banjir dan Genangan Air Berbasis Manajemen Risiko Bencana di Kota Malang
38 Ghaisani Zatalina, Siswidiyanto, Wike
  Implementasi Sistem Layanan dan Rujukan Terpadu (Studi pada Dinas Sosial P3AP2KB Kota Malang)
39 Indah Novieta Cynthia Putri, Hermawan, Mochamad Chazienul Ulum
  Strategi Pelayanan Publik Melalui Smart Mobility (Studi Pada Suroboyo Bus di Kota Surabaya)
40 Jenni br Ginting, Abdul Juli Andi Gani, Abd. Qadir Muslim
  Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Di SMA Negeri 89 Jakarta Timur
41 Lisa Maulida Al Kirom, Imam Hanafi, Ike Arni Noventi
  Strategi Pemberdayaan Masyarakat Perdesaan (Studi pada Desa Wisata “Kampung Majapahit” Desa Bejijong, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto)
42 Meilia Rahmawati, Tjahjanulin Domai, Fadillah Amin
  Implementasi Kebijakan Pengelolaan Keuangan Daerah melalui Sistem Informasi Pemerintahan Daerah (SIPD) (Studi pada Badan Keuangan dan Aset Daerah Kota Malang)
43 Muklis Ari Nugroho, Irwan Noor, Rispa Ngindana
  Implementasi Program Bantuan Pendidikan Masyarakat Kota Surakarta (BPMKS) oleh Dinas Pendidikan Kota Surakarta
44 Nadila Maharani Prasetya Ningrum, Tjahjanulin Domai, Martina Purwaning Diah
  Hubungan Gender dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Aparatur Sipil Negara (ASN) (Studi pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Malang)
45 Nur Oktaviani, Hermawan, Muhammad Rizki Pratama
  Proses Manajemen Sumber Daya Manusia Guru Dalam Menangani Kekurangan Guru (Studi Pada Kabupaten Ngawi)
46 Reza Putri Azhara, Muhammad Shobaruddin, Niken Lastiti V. A.
  STRATEGI TRANSFORMASI DOKUMEN DIGITAL BIDANG PENDIDIKAN (STUDI KASUS : UNIVERSITAS BRAWIJAYA)
47 Riska Fitriyatul Arofah, Siswidiyanto, Rendra Eko Wismanu
  Pengembangan Sumber Daya Aparatur Melalui Pendidikan dan Pelatihan di Pemerintah Kota Malang
48 Rizky Wahyu Ilahi, Oscar Radyan Danar, Suhartono Winoto
  Perbandingan Pelayanan Perizinan Berbasis offline dan online Di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Jawa Timur
49 Rizquna Ramadhani, Imam Hanafi, Mochamad Chazienul Ulum
  Implementasi Program Kota Tanpa Kumuh dalam Penanganan Permukiman Kumuh (Studi pada Kelurahan Kartoharjo, Kecamatan Nganjuk, Kabupaten Nganjuk)
50 Sofia Indah Novitasari, Tjahjanulin Domai, Achmad Bambang Barrul Fuad
  Implementasi e-Government dalam Sistem Pengelolaan Kenaikan Pangkat (Studi pada Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten Sidoarjo)
51 Yolanda Gaunadia Windasasti, Niken Lastiti V. A., Taufiq Akbar Al Fajri
  Manajemen Sarana dan Prasarana Dalam Menunjang Proses Pembelajaran (Studi Pada SMA Negeri 84 Jakarta Barat)