HADAPI ERA VUCA, LTAP FIA UB GELAR TALK SHOW HYBRID BAHAS PELUANG DAN TANTANGAN AI UNTUK PENDIDIKAN

Gambar: Pembukaan Talkshow oleh Dekan Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Prof. Dr. Hamidah Nayati Utami, S.Sos., M.Si bersama Kepala Laboratorium Teknologi Administrasi Pendidikan I Gede Eko Putra Sri Sentanu, Ph.D., Para Pemateri, Peserta dan Panitia. Malang, 17 September 2025 – Laboratorium Teknologi Administrasi Pendidikan (LTAP) Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya (FIA UB) menyelenggarakan talk show hybrid … Baca Selengkapnya

Universitas Brawijaya Perkuat Jejaring Akademik Internasional dengan NEUST, Bulacan State University, dan UP Diliman

Minggu, 14 September 2025 – Nueva Ecija University of Science and Technology (NEUST), melalui College of Management and Business Technology (CMBT), secara resmi menyambut dua profesor tamu dari Universitas Brawijaya, Indonesia. Acara penyambutan berlangsung pada 15 September 2025 di Rico Fajardo Hall, Kampus Sumacab. Kedua dosen tamu tersebut adalah Dr. Nur Imamah, Ph.D., Dosen Departemen … Baca Selengkapnya

International Community Service Program of Master of Business Administration, Faculty of Administrative Sciences, Universitas Brawijaya to Massey Business School, Massey University, Auckland, New Zealand

Fakultas Ilmu Administrasi, 7-10 September 2025 — Pada kunjungan internasional ke Massey University, Auckland, New Zealand yang diselenggarakan pada 7 sampai dengan 10 September 2025, delegasi dari Program Magister Administrasi Bisnis (MAB), Fakultas Ilmu Administrasi, Universitas Brawijaya (UB) diwakili oleh Prof. Andriani Kusumawati, Ketua Program Studi MAB, dan Dr. Agung Nugroho Luthfi Imam Fahrudi, dosen … Baca Selengkapnya

TIM DOSEN DAN MAHASISWA FIA UB LAKSANAKAN PENGABDIAN DI SDN 03 TORONGREJO: EDUKASI DAN LITERASI TANGGAP BENCANA UNTUK ANAK SEKOLAH DASAR

Malang – Dalam rangka menumbuhkan kesadaran sejak dini tentang pentingnya kesiapsiagaan menghadapi bencana, tim dosen dan mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) Universitas Brawijaya (UB) melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di SDN 03Torongrejo, Kecamatan Junrejo, Kota Batu. Kegiatan ini terdiri dari tiga sesi yang berlangsung sejak awal Juli hingga awal September 2025. Sebanyak 4 orang dosen … Baca Selengkapnya

Replacement of Deputy Dean of FIA UB for the 2025-2030 Period

Senin, 8 September 2025 — Pergantian kepemimpinan di lingkungan Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya (FIA UB) resmi berlangsung pada Senin, 8 September 2025. Momen ini menjadi simbol peralihan tongkat estafet kepemimpinan di tingkat wakil dekan. Kegiatan ini merupakan serah terima jabatan Wakil Dekan I, II, dan III. Kegiatan ini menjadi salah satu momentum penting dalam … Baca Selengkapnya

FIA UB dan Mitra Internasional Raih Hibah Bergengsi WAEJUC Joint Research 2025

Malang, 4 September 2025 – Universitas Brawijaya bersama tiga universitas mitra resmi meraih hibah penelitian internasional WAEJUC Joint Research 2025 (Western Australia – East Java University Consortium). Program hibah ini melibatkan kolaborasi lintas negara antara Edith Cowan University (Australia), Universitas Negeri Surabaya, Universitas Trunojoyo Madura, dan Universitas Brawijaya. Proposal penelitian yang diajukan tim berjudul “Improving … Baca Selengkapnya

Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Perkuat Jejaring Internasional Lewat Kolaborasi Riset dan Publikasi dengan Edith Cowan University

Gambar: Delegasi FIA UB, Agung Nugroho Luthfi Imam Fahrudi, S.A.B., M.Bus.Sys.Pro., Ph.D., dan Onni Meirezaldi, S.Sos., M.M., bersama Associate Professor Ferry Jie di Edith Cowan University (ECU) untuk menjalin kolaborasi riset dan publikasi.   Jumat, 22 Agustus 2025 — Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya (FIA UB) melanjutkan rangkaian agenda kunjungan akademik ke Australia dengan menjalin … Baca Selengkapnya

FIA UB Jalin Kerjasama Riset dan Publikasi dengan Curtin University Australia

Gambar: Perwakilan FIA UB, Agung Nugroho Luthfi Imam Fahrudi, bersama Professor Hadrian Djajadikerta di Curtin University untuk menjajaki kolaborasi akademik.   Kamis, 21 Agustus 2025 — Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya (FIA UB) terus memperluas jejaring akademik internasional dengan melakukan inisiasi kerjasama bersama Curtin University, Western Australia. Pertemuan ini fokus pada kolaborasi riset dan publikasi … Baca Selengkapnya

Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya dan Murdoch University Inisiasi Kolaborasi Riset dan Publikasi

Gambar: Perwakilan Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) saat berada di Murdoch University, Australia, untuk menjalin kerjasama.   Rabu, 20 Agustus 2025 — Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya (FIA UB) terus menunjukkan komitmennya dalam memperluas jejaring internasional dengan menjalin kolaborasi bersama Murdoch University, Australia. Inisiasi kerja sama ini difokuskan pada riset dan publikasi ilmiah bersama, sebagai bagian … Baca Selengkapnya

FIA UB Inisiasi Kerjasama Penelitian dengan University of Notre Dame Australia

Gambar: Serah Terima Pelakat sebagai Simbol Rabu, 20 Agustus 2025 — Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya (FIA UB) kembali memperluas jejaring internasionalnya melalui inisiasi kerjasama penelitian dengan University of Notre Dame, Western Australia. Langkah strategis ini diharapkan menjadi tonggak penting dalam pengembangan riset kolaboratif yang berfokus pada isu-isu global dan regional, khususnya di kawasan Asia-Pasifik. … Baca Selengkapnya