FIA UB Holds Coaching Clinic on Article Writing for Scopus-Indexed Journals with Assoc. Prof. Ferry Jie, PhD

Malang, 30 Desember 2025 – Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) Universitas Brawijaya (UB) kembali menegaskan komitmennya dalam penguatan kualitas riset dan publikasi internasional melalui kegiatan Coaching Clinic bertajuk “Writing Articles for Scopus Indexed Journals”. Kegiatan yang diselenggarakan pada Selasa (30/12/2025) ini bertempat di Auditorium Lantai 11 FIA UB dan diikuti oleh dosen serta mahasiswa pascasarjana dari … Baca Selengkapnya