Oktober-2024

Berikut ini publikasi judul tugas akhir mahasiswa Departemen Ilmu Administrasi Bisnis yang terdaftar pada tanggal 30 Oktober 2024  :

 

1 Agnes Novitasari, Supriono
Analisis Implementasi Pengembangan Budaya Sebagai Pendukung Pariwisata

Berkelanjutan (Studi Kasus Pada Festival Gandrung Sewu di Kabupaten Banyuwangi)

2 Aisyah Fitrie, Rizki Yudhi Dewantara
Pengaruh Virtual Try On terhadap Keputusan Pembelian Maybelline pada Aplikasi Shopee dengan Customer Engagement sebagai Variabel Intervening (Survei pada Mahasiswa di Kota Malang)
3 Alif Arrosyid Sudarma, Supriono
Analisis Strategi Pengembangan Daya Tarik Wisata Budaya: Studi pada Museum Tembakau Jember
4 Aliyyah Septiandari, Hamidah Nayati Utami
Persepsi Wanita Karir terhadap Konsep Work-Life Balance untuk Mencapai Subjective Career Success (Studi pada Karyawan Wanita PT New Minatex Kabupaten Malang)
5 Anastasia Natalia Prasetio, Edriana Pangestuti
Pengaruh Memorable Tourism Experience Terhadap Revisit Intention Pengunjung (Survei Pada Pengunjung PANDORA Experience Cabang Pakuwon Trade Center Mall Kota Surabaya)
6 Andini We Tenri Maharani,  Dessanti Putri Sekti Ari
Pengaruh Persepsi Kegunaan, Konfirmasi  Ekspektasi, Kualitas Sistem, dan Kualitas Informasi terhadap Kepuasan  Wajib Pajak dalam Menggunakan  e-Filing

(Studi Pada Wajib Pajak Orang)

7 Arya Akbar Maulana, Damas Dwi Anggoro
Pengaruh Pengetahuan Wajib Pajak, Kesadaran Wajib  Pajak, Sanksi Pajak, dan

Sistem Mobil Keliling Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak

(Studi Pada Wajib Pajak PBB-P2 yang Melakukan Pembayaran Melalui Mobil)

8 Arya Sandwi Laksmana, Sunarti
Pengaruh Customer Review dan Celebrity Endorsement  Terhadap Minat Beli

Dengan Kepercayaan Sebagai Variabel  Intervening

(Survei Konsumen pada Produk So Good Sosis)

9 Defita Apriliani, Rizki Yudhi Dewantara
Pengaruh Electronic Word of Mouth dan Social Media Marketing terhadap Decision to Visit (Studi Pada Swiss-Belinn Kota Malang)
10 Emi Susilowati, Sunarti
Pengaruh Food Quality dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian Survei Waroeng Steak and Shake Cabang Soekarno Hatta Malang
11 Faddell Asyrafie, Dahlan Fanani
Pengaruh Citra Produk, Citra Pemakai, dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian (Survei Pada Mahasiswa S1 Universitas Brawijaya Pengguna Ortuseight)
12 Gadis Early Nadia Syah, Astri Warih Anjarwi
Efektivitas Pelaksanaan Kebijakan Pengawasan Terhadap Minuman Beralkohol Ilegal (Studi Kasus Pada Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai TMP B Gresik)
13 Hanum Geizya Balqis, Priandhita Sukowidyanti Asmoro
Tax Misperception atas Jasa Pemeliharaan Bangunan dan Dampaknya terhadap Pengambilan Keputusan pada Usaha Jasa Konstruksi
14 Hanum Rachma, Sukmawati Nur Salamah
Pengaruh Konten Instagram dan Electronic Word of Mouth Terhadap Minat Beli Kuliner (Survei pada followers Instagram @malangfoodies)
15 Hera Zahra Nida, Supriono
Analisis Pengelolaan Daya Tarik Wisata Pada Wisata Edukasi di Kabupaten Purbalingga (Studi Pada Sanggaluri Park)
16 Ifrah Herlani Yasmin, Nila Firdausi Nuzula
Analisis Model Altman Z-Score, Springate S-Score, dan Grover G-Score Dalam Memprediksi Risiko Financial Distress (Studi Pada Perusahaan Sektor Basic Materials: Industri Wadah Kemasan dan Produk Kayu & Kertas Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2019-2022)

 

17 Iik Wahyu Putra, Devi Nur Cahaya Ningsih
Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Niat Beli Battery Electric Vehicle (BEV) Berdasarkan Theory Of Planned Behavior (TPB)
18 Jemmy Pratama, Edy Yulianto
Pengaruh Inovasi Konsumen, Kesadaran Harga, & Nilai yang Dirasakan Terhadap Niat Pembelian (Survei pada Produk Telkomsel One pada Konsumen Telkomsel Orbit Jabodetabek: Merger)
19 Kukuh Setiawan, Edy Yulianto
Pengaruh Persepsi Harga dan Service Quality Terhadap Kepuasan Pengunjung (Survei Online pada Pengunjung Batu Love Garden)
20 Lisa Anah Trissanti, Gunawan Eko Nurtjahjono
Pengaruh Lingkungan Kerja dan Beban Kerja Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Pada Pegawai Kontrak Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota di Kecamatan Cipayung Jakarta Timur)
21 M. Ridho Alfaridzi, Arik Prasetya
Pengaruh Talent Management dan Knowledge Management Terhadapa Employee Performance (Studi pada Karyawan BSI Kota Malang)
22 Mariana Hamidah, Zahroh Z.A
Pengaruh Bauran Pemasaran Terhadap Loyalitas Pelanggan Melalui Kepuasan Pelanggan (Survei pada Kedai Kopi Angkringan Cak Jo Klithik Ponorogo).
23 Marissa Rifdah Vika, Nur Imamah
The Influence of Profitability and Capital Structure on Dividend Policy with Firm Growth as Moderating Variable (Study on Banking Sub-sector of Indonesia Stock Exchange 2018 – 2022)
24 Muhammad Azhar Al Ghiffari, Detha Alfrian Fajri
Pengaruh Budaya Organisasi terhadap Organizational Citizenship Behavior dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Mediasi (Studi pada Karyawan PT X)
25 Muhammad Saifullah, Sukmawati Nur Salamah
Pengaruh Electronic Word of Mouth dan Citra Destinasi terhadap Keputusan Berkunjung (Survei pada Penonton Vlog “Langit Kelabu” di YouTube)
26 Nabila Putri Nugroho, Inggang Perwangsa Nuralam
Analisis Experience Quality & Unique Selling Proposition Pada Destinasi Wisata Kota Batu Dengan Menggunakan K-Means Cluster
27 Nanda Putri Ediningtyas, Dewi Noor Fatikhah Rokhimakhumullah
Pengaruh Love of Money, Pengetahuan Perpajakan, dan Kepercayaan Kepada Pemerintah Terhadap Kepatuhan Pajak
28 Putri Ayu Margareta, Astri Warih Anjarwi
Pengaruh Persepsi Kemanfaatan, Persepsi Kemudahan, Kualitas Informasi, dan Kualitas Sistem Terhadap Kepuasan Pengguna Website Bea dan Cukai (Studi Pada Konsumen di DKI Jakarta yang Pernah Berbelanja dari Luar Negeri)
29 Putri Diah Anggraini, Latifah Hanum
Pengaruh Perceived Usefulness, Perceived Ease of Use, dan Perceived Trust Terhadap Minat Menggunakan Menu Billing Tokopedia Untuk Membayar PBB-P2 Melalui Sikap Penggunaan
30 Rafiif Muhammad Athhar, Mukhammad Kholid Mawardi
Pengaruh Social Media Marketing Tiktok Terhadap Brand Awareness dan Terhadap Purchase Intention (Survei Pada Followers Tiktok @laginyarimotor.id)
31 Raissa Nathania Putri, Edlyn Khurotul Aini
Pengaruh Person-Job Fit dan Iklim Organisasi terhadap Kinerja Karyawan dengan Organizational Citizenship Behavior sebagai Variabel Intervening (Penelitian pada Karyawan PT XX, Tangerang)
32 Sabrina Dewi Mashita, Muhammad Cahyo Widyo Sulistyo
Pengaruh Job Burnout dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan PT. PLN (Persero) UP3 Malang).
33 Sherina Sekar Dewi Toeweh, Priandhita Sukowidyanti Asmoro
Pengaruh Persepsi Pajak Pertambahan Nilai Terhadap Perilaku Pembelian Konsumen Fast-Moving Consumer Goods (FMCG)
34 Silmi Zhafirah,  Zahroh Z.A
Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Penjualan Meeting Package di Hotel Mercure Pontianak City Center

 

35 Syifa Chairunnisa, Yusri Abdillah
Analisis Store Atmosphere Dan Pengaruhnya Terhadap Impulse Buying: Peran Positive Emotion Sebagai Variabel Mediasi Pada Wisatawan Minat Khusus Belanja (Survei Pada Wisatawan Yang Berkunjung Ke Toko Shaqeena, Jakarta)
36 Tasya Berliana Aulia Putri, Muhamad Cahyo Widyo Sulistyo
Pengaruh Komitmen Organisasional dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada Karyawan Tetap PT Semen Indonesia (Persero) Tbk. Tuban)
37 Yotaro Octavia Dewa Prasetyo, Zainul Arifin
Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan dan Dampaknya Dalam Membentuk Loyalitas Pelanggan (Survey Pada Pelanggan Maxim Bike Kota Malang)