Penelitian sebagai tugas akhir baik pada skripsi, tesis dan disertasi dengan bidang kajian Ilmu Administrasi Bisnis sebenarnya sangatlah beragam bila ditinjau dari multi paradigma keilmuan. Banyak hasil temuan yang berbeda pada topik yang sama bila kajiannya dari sudut pandang dan paradigma yang beragam pula. Berbagai paradigma keilmuan seperti positivisme, interpretivisme dimana paradigma berfikir mengacu untuk […]
Arsip : November 2012
Jadwal Seminar Hasil Penelitian Program Doktor Ilmu Administrasi untuk Bulan November 2012. Bagi mahasiswa yang ingin menghadiri mohon datang paling lambat 5 menit sebelum acara dimulai. Tempat terbatas untuk 25 orang. No. Nama Mahasiswa Minat Hari/tanggal Jam Ruang 1 Moch. Bahzar Adm. Publik Selasa, 20 November 2012 09.00 wib R. C.1.2 2 Nurmah Adm. Publik […]
Pendahuluan Program Doktor Ilmu Administrasi (PDIA) mulai dibuka pada tahun 2001 dan telah meluluskan lebih dari 200 orang doktor, merupakan program studi lanjut tingkat doktor (S3) yang menyiapkan para lulusan program magister dari berbagai disiplin untuk menjadi doktor yang memiliki pengetahuan teoritik yang handal, ketrampilan penelitian yang mendalam serta kemampuan komunikasi akademik yang memadai di […]