Laboratorium pengembangan organisasi dan manajemen publik telah berpretasi baik di tingkat internasional maupun nasional.

  1. Tingkat internasional
  • Terpilihnya Dr Sujarwoto MPA sebagai wakil dari laboratorium pengembangan organisasi dan manajemen publik dan Fakultas Ilmu Administrasi Publik untuk ikut dalam program executive education Hardvard Kennedy School of Government Hardvard University US tahun 2013.
  1. Tingkat nasional dan lokal
  • Laboratorium pengembangan organisasi dan manajemen publik telah berhasil dengan sukses menyelenggarakan berbagai diklat pengembangan organisasi dan manajemen publik baik di lingkungan pemda di Jawa Timur maupun di lingkup kampus Brawijaya. Secara lengkap daftar diklat yang telah dilakukan oleh laboratorium pengembangan organisasi dan manajemen publik sebagai berikut:

No

Kegiatan

Media Partner

1

Diklat Perencanaan Pembangunan Daerah I, Universitas Brawijaya 2003

Universitas Brawijaya

2

Diklat Perencanaan Pembangunan Daerah II, Universitas Brawijaya 2003

Universitas Brawijaya

3

Diklat Perencanaan Pembangunan Daerah III, Universitas Brawijaya di Blitar 2004

Kabupaten Blitar

4.

Diklat Perencanaan Pembangunan Daerah IV, Universitas Brawijaya 2005

Universitas Brawijaya

5

Diklat Pemantauan dan Evaluasi Program dan Proyek Angkatan I, Universitas Brawijaya 2003

Universitas Brawijaya

6.

Diklat Pemantauan dan Evaluasi Program dan Proyek Angkatan II Universitas Brawijaya 2004

Universitas Brawijaya

7.

Diklat Hibah dan Pinjaman Luar Negeri Angkatan I Universitas Brawijaya, 2003

Universitas Brawijaya

8.

Diklat Pembangunan dan Perencanaan Daerah Universitas Brawijaya tahun 2004

Universitas Brawijaya

9

Pelatihan Metode Analisis Kualitas Pelayanan (KANO, Servqual dan IKM) 2014

Administrasi Publik FIA-UB

10.

Pelatihan Analisis SWOT tahun 2014

Administrasi Publik  FIA-UB

11.

Pelatihan Analisis Jabatan dan Beban Kerja 2014

Administrasi Publik FIA-UB

12.

Pelatihan Metode Balance Score Card tahun 2014

Administrasi Publik FIA-UB

13.

Strategi Nasional Percepatan Pembangunan Daerah Tertinggal, 2014

Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal

13

Analisis Kualitas Pelayanan Unit Pelayanan Teknis Dinas  dengan mengggunakan Metode Servqual dan KANO dalam rang peningkatan kualitas pelayanan di UPT Dinas Pendidikan Kabupaten Sidoarjo,  2014

Dinas Pendidikan Kabupaten Sidoarjo

14

Analisis Rasio Kebutuhan sekolah di Kabupaten Sidoarjo sebagai pertimbangan dalam pembangunana sekolah di Kabupaten Sidoarjo, 2014

Dinas Pendidikan Kabupaten Sidoarjo

15

Pendampingan dan Konsultasi Pembuatan Standart Operasional Prosedur (SOP)  pada Bada Pengelolan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Blitar, 2014

Bada Pengelolan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Blitar