Alat Analisis Kulitatif (Pemeteri : Nafiqoh, 2010)

Alat Analisis Kulitatif

(Pemeteri : Nafiqoh, 2010)

Pada dasarnya menggunakan teknik analisis data yang sering digunakan yaitu model Miles dan Huberman (analisis interaktif). Aktivitas dalam analisis data, yaitu data reduction, data display dan conclution drawing/verification. Adapun tahap analisis data yang digunakan dapat dilihat pada gambar di bawah ini:

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Data collection
Data display
Conclusions: drawing/verifying
Data reduction

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Gambar 1.  Komponen dalam Analisis Data (Interactive Model)

Sumber: Miles dan Huberman dalam Sugiyono, 2011: 247.

  1. Reduksi data, data dilapangan dituangkan dalam uraian atau laporan yang lengkap dan terinci. Laporan lapangan akan direduksi, dirangkum, dipilih hal-hal yang pokok, difokuskan pada hal-hal yang penting kemudian dicari pola dan temanya.
  2. Penyajian data, memudahkan peneliti melihat gambran secara keseluruhan atau bagian-bagian tertentu bagi peneliti. Oleh karena itu dalam penelitian ini menyajikan data dalam bentuk uraian naratif.
  3. Menarik kesimpulan atau verifikasi, Peneliti berusaha untuk menggambarkan dari data yang dikumpulkan yang dituangkan dalam kesimpulan yang masih bersifat tentatif. Akan tetapi dengan bertambahnya data melalui proses verifikasi secara terus-menerus akan ditarik kesimpulan.

Namun sebenarnya banyak sekali alat analisis kualitatif, salah satu contohnya yaitu alat analisi dari Martin Denscombe yang digunakan dalam skripsi mbk Nafiq. Alat analisis ini terdiri dari 5 tahan, yaitu :

  1. Penyiapan Data

Penyiapan data dalam model Denscombe sama dengan pengumpulan data pada Miles dan Huberman, yang membedakan adalah pada model Denscombe catatan lapangan atau wawancara, rekaman ataupun foto, dan gambar juga dianalisis.

  1. Memahimi data

Memahami data dalam dalam model Denscombe sama dengan reduksi data pada Miles dan Huberman.

  1. Interprestasi Data

Pembeda model Denscombe dengan Miles dan Huberman terletak pada interprestasi data, dimana pada model Dencombe interprestasi data memerlukan pengodean, kategorisasi, dan pengembangan konsep. Apabila digambarkan sebagai berikut:

 

Gambar 2.  Interprestasi Data Denscombe

Sumber : Olahan Penulis, 2014

  1. Verifikasi Data
  2. Menyajikan Data berdasarkan Fokus
Posted in Kelas Metpen.