1. Struktur Org LKP3

2.

 

Berdasarkan Struktur diatas, tugas pokok dan fungsi masing-masing struktur diantaranya sebagai berikut:

A. KEPALA LKP3

  1. Bertanggungjawab atas semua aktivitas yang dilakukan oleh LKP3.
  2. Menjalin hubungan eksternal dengan instansi di luar.
  3. Mongkoordinasikan pengurus LKP3 dalam pelaksanaan tugas.
  4. Menindaklanjuti aduan dari penerima layanan.

A. SEKRETARIS LKP3

  1. Membantu Kapala dalam mengkoordinaksikan aktivitas LKP3.
  2. Bersama dengan pengurus harian LKP3 menyusun Renstra dan Proker tahunan.
  3. Mengkoordinasikan kegiatan eksternal LKP3.
  4. Menjalankan manajemen administrasi LKP3.

C. KETUA PENGURUS MAHASISWA

  1. Bertanggungjawab dalam kegiatan yang di inisiasi mahasiswa.
  2. Mengkoordinasi pengurus harian mahasiswa dalam menjalankan program kerja.