Dibuka Registrasi untuk CRAYON 2023

“𝘒𝘰𝘭𝘢𝘣𝘰𝘳𝘢𝘴𝘪 𝘒𝘶𝘯𝘤𝘪 𝘒𝘦𝘣𝘦𝘳𝘩𝘢𝘴𝘪𝘭𝘢𝘯 𝘉𝘢𝘨𝘪 𝘗𝘦𝘳𝘵𝘶𝘮𝘣𝘶𝘩𝘢𝘯 𝘜𝘔𝘒𝘔” Program Pemberdayaan UMKM Crayon Project 2023 by Entrepreneurship & Innovation Laboratory (Ei Lab), Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya, hadir kembali dengan visi untuk membantu dan mengembangkan UMKM Se-Malang Raya🤩✨ ‼️𝐁𝐞𝐫𝐛𝐚𝐠𝐚𝐢 𝐁𝐞𝐧𝐞𝐟𝐢𝐭 𝐂𝐫𝐚𝐲𝐨𝐧 𝟐𝟎𝟐𝟑‼️ – Pengetahuan, arahan, dan strategi untuk bertahan secara progresif dan adaptif – Akselerator untuk UMKM terpilih … Baca Selengkapnya

Tim Dosen FIA UB Beberkan Pentingnya Digital Marketing dan Sertifikasi Halal

Tim Dosen Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) Universitas Brawijaya (UB) melalui program Mahasiswa Membangun Desa (MMD) menggelar kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat dengan tema utama tentang Digital Marketing, Pencatatan Keuangan, dan Sertifikasi Halal bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Kegiatan ini menjadi wujud nyata kontribusi UB dalam memberdayakan masyarakat desa … Baca Selengkapnya

Era 4.0, Prodi Magister Administrasi Bisnis Ajarkan Manajemen Proyek Kekinian

Program Studi Magister Administrasi Bisnis menggelar webinar dengan tema “Manajemen Proyek Era 4.0” (24/6). Kegiatan itu menghadirkan V. Untoro Kurniawan selaku Direktur Kepatuhan Intern, Direktorat Jenderal Cipta Karya. Kegiatan tersebut diawali dengan sambutan oleh Ketua Prodi Magister Administrasi Bisnis Andriani Kusumawati, M.Si., DBA. Sedangkan bertindak sebagai Moderator adalah Cacik Rut Damayanti, DBA.

Pastikan Lulus Tepat Waktu, Prodi S1 Perpajakan Undang Psikolog untuk Motivasi Mahasiswa

Prodi S1 Perpajakan menggelar “Evaluasi studi mahasiswa tingkat akhir angkatan 2015-2019”. Kegiatan itu bertujuan untuk memastikan seluruh angkatan mahasiswa Prodi Perpajakan lulus tepat waktu. Selain sosialisasi tentang masa lulus studi, kegiatan itu juga menghadirkan tim psikolog untuk memberi motivasi kepada mahasiswa agar dapat menyelesaikan studi tepat waktu. Di antara tim psikolog yang hadir adalah Risa … Baca Selengkapnya

Webinar 3in1, Prodi Administrasi Bisnis Ajak Rekatkan Hubungan Pebisnis dan Pelanggan

Prodi S1 Administrasi Bisnis menyelenggarakan webinar 3in1 dengan tema “Developing, Managing and Using A Customer-Related Database to Build a Successful Analytical Customer Relationship Management”. Kegiatan itu berlangsung pada Selasa, 23 Mei 2023 secara daring melalui Zoom Meeting. Kegiatan tersebut menghadirkan dua narasumber berkompeten, yaitu Dr. Syed Hassan Raza (Associate Professor at the Institute of Media … Baca Selengkapnya

3in1 Prodi Administrasi Bisnis 2023

Topic: Developing, Managing and Using A Customer-Related Database to Build a Successful Analytical Customer Relationship Management Hallo, Mafia!👋🏻 Bagi kalian yang sudah tidak sabar mendapat ilmu dari para speaker yang keren ini, kalian bisa mendaftarkan diri untuk mengikuti 3IN1 Prodi Administrasi Bisnis loh! Acara ini akan dilaksanakan pada: 🗓️ 23 dan 24 Mei 2023 ⏰ … Baca Selengkapnya

Etika Berpakaian di FIA UB

Cara berpakaian seseorang dapat mencerminkan kepribadiannya. Dalam konteks perkuliahan, etika berpakaian sangat penting untuk diperhatikan, terutama bagi mahasiswa FIA UB. Meskipun banyak mahasiswa yang ingin terlihat modis, tetapi seringkali mereka malah terlihat tidak pantas. Oleh karena itu, penting untuk memperhatikan aturan berpakaian yang berlaku di lingkungan kampus agar mahasiswa FIA UB tidak terjebak dalam tren … Baca Selengkapnya

Jenis-Jenis Magang di FIA UB

Di masa revolusi industri 4.0, tingkat persaingan yang dialami generasi Z untuk mendapatkan pekerjaan semakin sulit. Berdasarkan Badan Pusat Statistik pada Februari 2022, tingkat pengangguran terbuka bagi lulusan universitas adalah sebanyak 884.769 jiwa. Salah satu penyebab fenomena tersebut adalah adanya kesenjangan antara kualitas SDM dengan kompetensi yang dibutuhkan perusahaan. Sebagai langkah awal dalam menghadapi isu … Baca Selengkapnya

JENIS-JENIS MAGANG DI FIA UB

Di masa revolusi industri 4.0, tingkat persaingan yang dialami generasi Z untuk mendapatkan pekerjaan semakin sulit. Berdasarkan Badan Pusat Statistik pada Februari 2022, tingkat pengangguran terbuka bagi lulusan universitas adalah sebanyak 884.769 jiwa. Salah satu penyebab fenomena tersebut adalah adanya kesenjangan antara kualitas SDM dengan kompetensi yang dibutuhkan perusahaan. Sebagai langkah awal dalam menghadapi isu … Baca Selengkapnya

FIA UB’s Summer Course 2023 on Startup 101

OPEN INVITATION To: Higher education students across nations From: Universitas Brawijaya 🇮🇩 & Tarlac Agricultural University 🇵🇭 YOU ARE CORDIALLY INVITED to attend a SUMMER COURSE PROGRAM (Virtual) 2023 on the topic “Startup 101: From Ideation to Fundraising and Supporting Policies” Looking ways to establish your own startup business this year? Our team of lecturers … Baca Selengkapnya

Lewati ke konten