Research Study Club (RSC)

Mahasiswa dan Alumni

Research Study Club (RSC)

RSC adalah salah satu lembaga otonomi fakultas di Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang yang bergerak dibidang penelitian dan penulisan. RSC mempunyai visi yaitu terciptanya insan akademis, pengabdi, dan pencipta yang bertanggungjawab. Sedangkan misi yaitu mengembangkan keintelektualan dan keilmiahan di lingkungan mahasiswa. RSC didirikan sejak 14 Februari 1992 menjadi organisasi yang memberikan wadah bagi anggotanya untuk mengembangkan skill dan keilmuan di bidang penulisan dan penelitian serta telah menorehkan berbagai prestasi pada tingkat nasional hingga internasional.

Untuk mencapai visi dan misi, RSC mempunyai beberapa program kerja unggulan sebagai berikut:

  1. GELASI (Gebyar Lomba Esai dan Seminar Nasional)
  2. SAMBA (Sambut Maba)
  3. Diklat Anggota Muda
  4. Mission
  5. Katalis Talk
  6. Bincang Pustaka Akbar
  7. Kelas PKM

Website: rsc.ub.ac.id
Instagram: rscfiaub
Facebook: RSC FIA UB
YouTube : RSC FIA UB
Twitter : rscfiaub

Sekretariat
Sekretariat Bersama Gedung D Lantai 1, Jalan MT. Haryono No 165 , Kota Malang. Telp. 085895476274
Lewati ke konten