Mahasiswa Bisnis FIA UB Berhasil Membawa Rasa Baru di Kota Malang Melalui Bisnis F&B

Sejak Maret 2023, kuliner baru mulai bermunculan di Kota Malang, salah satunya adalah Sate Mas Aan. Athhar, Kemas, Kevin, dan Iqbal, mahasiswa FIA UB angkatan 2020 dan 2019, berhasil mengenalkan sate asin khas Kota Bandung di Kota Malang. Sate yang berlokasi di Teras Dewandaru ini buka setiap hari dari pukul tujuh malam hingga habis dan … Baca Selengkapnya

Skema Pengajuan Skripsi

Sebagai bagian dari mata kuliah, mahasiswa program sarjana diwajibkan menyelesaikan tugas akhir berupa skripsi ataupun karya tulis ilmiah yang dibuat oleh mahasiswa. Skripsi merupakan karya tulis ilmiah yang disusun oleh mahasiswa sesuai dengan aturan dan etika keilmuan, serta dibimbing oleh dosen yang ahli di bidangnya. Skripsi ini menjadi penanda kemampuan mahasiswa dalam mengaplikasikan pengetahuan, teknologi, … Baca Selengkapnya