Profil Program Studi Administrasi Pendidikan
Bagikan ke:
Menu Profil
Menu
Menu
Tentang
Program Studi Administrasi Pendidikan merupakan salah satu program studi dibawah Jurusan administrasi Publik, Fakultas Ilmu Administrasi, Universitas Brawijaya. Program studi ini berada dibawah naungan keilmuan administrasi publik, sehingga program studi administrasi pendidikan ini berbeda dengan program studi adaministrasi pendidikan yang lain karena, core competency nya adalah ilmu administrasi publik. Profil lulusan Program Studi Administrasi Pendidikan adalah sebagai pengelola lembaga pendidikan yang profesional, berbudaya, dan berwawasan global.