Ditulis pada tanggal 2 June 2016, oleh labegov, pada kategori Pengumuman

Jadwal Pemetaan Kompetensi Bahasa Inggris (TOEFL)

Tes pemetaan dilaksanakan pada:

Hari        : Tiap hari Sabtu

Tempat  : Unit Pengembangan Bahasa-Brawijaya Language Center

                  Lantai 2 Gedung Inbis, Jl. Veteran Malang

Pukul      : 08.00 sampai selesai

Tes akan dilaksanakan dalam 4 ( empat ) sesi.

Sesi I          : Pukul 08.00-10.00, untuk 200 peserta

Sesi II         : Pukul 10.30-12.30, untuk 200 peserta

Sesi III        : Pukul 13.00-15.00, untuk 200 peserta

Sesi IV        : Pukul 15.30-17.30, untuk 200 peserta

Persyaratan Ujian :

  • Memakai baju berwarna putih dan celana/bawahan gelap dan bersepatu
  • Wajib hadir 30 menit sebelum tes dimulai
  • Bagi peserta yang datang terlambat lebih dari 15 menit sebelum ujian dimulai, dianggap tidak hadir.
  • Membawa kartu identitas( KTM, KTP, atau SIM )
  • Membawa pensil 2B dan penghapus
  • Membawa alas (papan LJK) untuk landasan mengisi lembar jawaban

Tiap mahasiswa peserta tes hanya mengikuti satu kali sesi tes sesuai dengan pembagian jadwal dapat diakses dengan mengikuti link :

Jadwal dan daftar nama peserta ujian tanggal 28 Mei 2016 (F Hukum dan F Ekonomi)

Jadwal dan daftar nama peserta ujian tanggal 04 Juni 2016 (F Ekonomi dan F Ilmu Administrasi)

Jadwal dan daftar nama peserta ujian tanggal 11 Juni 2016 (F Hukum dan F Ekonomi)

Jadwal dan daftar nama peserta ujian tanggal 18 Juni 2016 (F Ilmu Administrasi)

Jadwal dan daftar nama peserta ujian tanggal 25 Juni 2016 (F Ilmu Administrasi dan F Pertanian)

Jadwal dan daftar nama peserta ujian tanggal 30 Juli 2016 (F Pertanian dan F Peternakan)

Jadwal dan daftar nama peserta ujian tanggal 06 Agustus 2016 (F Peternakan dan F Teknik)

Sumber : http://blc.ub.ac.id/jadwal-pelatihan/