KOMPETENSI MENURUT BSNP ADMINISTRASI PUBLIK
|
||||
PROFIL LULUSAN S1 Administrasi Publik |
PENCIRI PROGRAM STUDI |
PENCIRI UNIVERSTAS |
PENCIRI NASIONAL |
|
KOMPETENSI UTAMA |
KOMPETENSI KHUSUS |
KOMPETENSI UMUM |
||
1 |
Administrator publik atau manajer tingkat pertama pada instansi pemerintah atau organisasi nirlaba lainnya. |
|
Menguasai konsep teoritis bidang pengetahuan spesialis dan mendalam di bidang-bidang tertentu, serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah prosedural. | |
2 |
Birokrat pada tingkat operasional yang mampu menggunakan teknologi informasi dan komunikasi dalam penyelesaian tugas dan masalah. |
|
Mampu memanfaatkan IPTEKS dalam bidang keahliannya, dan mampu beradaptasi terhadap situasi yang dihadapi dalam penyelesaian masalah | |
3 |
Analis kebijakan yang mampu memberi masukan dalam pembuatan keputusan strategis |
|
Mampu mengambil keputusan strategis berdasarkan analisis informasi dan data, dan memberikan petunjuk dalam memilih berbagai alternatif solusi. | |
4 |
Pengelola kegiatan lapangan di sektor publik yang sadar dengan nilai-nilai publik | 10. Mampu mengelola sektor publik untuk mewujudkan nilai-nilai publik: efisiensi, efektivitas, berkeadilan, dan demokrasi baik secara individual maupun tim. | Bertanggung jawab pada pekerjaan sendiri dan dapat diberi tanggung jawab atas pencapaian hasil kerja organisasi |