PENGUMUMAN
Nomor : 6 5 9 0 /UN10.F03.01/PP/2017
Sehubungan dengan pelaksanaan tes SBMPTN pada hari Selasa tanggal 16 Mei 2017, kami informasikan kepada mahasiswa Fakultas Ilmu Administrasi bahwa batas akhir pendaftaran Yudisium Program Sarjana, Magister dan Doktor adalah ;
Hari : Senin
Tanggal : 15 Mei 2017
Jam : 16.00 WIB
Tempat Pendaftaran ;
- S1 Publik : Staf Jurusan Publik (Gedung B Lantai 5)
- S1 Bisnis : Staf Jurusan Bisnis (Gedung B Lantai 4)
- S2 Publik : Staf Prodi S2 Publik (Gedung C Lantai 2)
- S2 MMPT : Staf Prodi MMPT (Gedung C Lantai 2)
- S2 Bisnis : Staf Prodi S2 Bisnis (Gedung C Lantai 2)
- S3 : Staf Program Doktor Ilmu Administrasi
Semua berkas persyaratan yudisium harus terpenuhi, telah ditandatangani dosen yang bersangkutan.
Malang,
A.n Dekan,
Pembantu Dekan Bidang Akademik
ttd
Dr. M.R. Khairul Muluk, M.Si
NIP 197105101998031004
NB :
Mahasiswa diwajibkan mengenakan : 1. Baju Putih 2. Bawahan Hitam (Celana/ rok panjang sampai mata kaki) 3. Mengenakan Almamater 4. Bagi yang berkerudung, mengenakan kerudung putih polos 5. Bersepatu hitam tertutup 6. Bagi yang tidak sesuai dengan kriteria tersebut diatas, tidak diperkenankan mengikuti prosesi yudisium |