Program Studi Magister Administrasi Publik Gelar Pengabdian Internasional di Atatürk University, Turki

  OLTU, Turki, 26-29 September 2025 — Program Studi Magister Administrasi Publik Universitas Brawijaya, baru-baru ini melaksanakan kegiatan pengabdian internasional di OLTU Humanities and Social Sciences Faculty, Atatürk University, Turki. Kegiatan ini diadakan pada 26 hingga 29 September 2025 dengan tema Enhancing Artificial Intelligence Literacy for Students yang bertujuan untuk meningkatkan pemahaman mahasiswa di Atatürk … Baca Selengkapnya

PENGUMUMAN : Jadwal Ujian Tengah Semester (UTS) Program Sarjana Semester Ganjil TA. 2025/2026

Berikut disampaikan Jadwal Ujian Tengah Semester (UTS) Ganjil Tahun Akademik 2025/2026 Program Sarjana Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya:   Departemen Administrasi Publik Program Studi S1 Administrasi Publik Program Studi S1 Ilmu Perpustakaan Program Studi S1 Administrasi Pendidikan Departemen Administrasi Bisnis Program Studi S1 Administrasi Bisnis Program Studi S1 Perpajakan Program Studi S1 Pariwisata

Langkah Awal Perjalanan Akademik Global MAP FIA UB

Mahasiswa Program Double Degree Magister Administrasi Publik (MAP) FIA Universitas Brawijaya telah resmi berangkat dan mengikuti perkuliahan perdana di kampus mitra internasional GRIPS (National Graduate Institute for Policy Studies) Tokyo dan APU (Ritsumeikan Asia Pacific University), Jepang. Momen ini menandai dimulainya pengalaman akademik lintas negara yang menantang sekaligus membanggakan. Melalui perkuliahan internasional, diskusi multikultural, serta … Baca Selengkapnya

Mahasiswa Double Degree MAP FIA UB Resmi Diwisuda di Jepang!

Malang, 15 September 2025. Menjadi momen bersejarah bagi para mahasiswa Program Double Degree MAP FIA Universitas Brawijaya yang telah menyelesaikan studi, karena Sabtu, 12 September 2025 mereka resmi diwisuda di kampus GRIPS Tokyo dan APU Japan. Perjalanan panjang dalam menempuh pendidikan lintas negara ini bukan hanya tentang gelar, tetapi juga tentang pengalaman, pembelajaran global, dan … Baca Selengkapnya

3 IN 1 Program of Bachelor of Business Administration 2025, Quantitative Method for Business Research & AI as a Research Partner (Unlocking Undergraduate Thesis Success)

  [3 IN 1 Program of Bachelor of Business Administration 2025] Halo, Mabis! 👋 Yuk, ikuti rangkaian 3 IN 1 Class Program Prodi Administrasi Bisnis yang wajib diikuti oleh angkatan 2022.   📅 Jadwal Kegiatan: 📌 Materi: Quantitative Method for Business Research ⏰ 13 September 2025 | 09.00 WIB / 10.00 MYT 🎙 Dr. Zuraidah … Baca Selengkapnya

3 IN 1 Program of Bachelor of Business Administration 2025, Future of Talent Acquisition: Strategy, Technology, and Future Challenges

  [3 IN 1 Program of Bachelor of Business Administration 2025]   Halo, Mabis! 👋 Siap dapat ilmu baru dari praktisi yang inspiratif?   Yuk gabung di 3 IN 1 Class Program Prodi Administrasi Bisnis dan perluas perspektifmu! 🌟 📌 Future of Talent Acquisition: Strategy, Technology, and Future Challenges ⏰ 13 September 2025 | 09.00 … Baca Selengkapnya

Program Studi S1 Administrasi Publik Berhasil Memperoleh Predikat Unggul dari Lembaga Akreditasi Mandiri Sosial Politik Administrasi dan Komunikasi (LAMSPAK)

Malang, 08 September 2025. Program Studi S1 Administrasi Publik Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya (FIA UB) telah berhasil memperoleh akreditasi dengan predikat Unggul dari Lembaga Akreditasi Mandiri Sosial Politik Administrasi dan Komunikasi (LAMSPAK). Sesuai dengan Surat Keputusan Lembaga Akreditasi Mandiri Sosial Politik Administrasi dan Komunikasi Nomor: 05/AK.03.05/2025 , tentang STATUS DAN PERINGKAT AKREDITASI PROGRAM STUDI … Baca Selengkapnya

The 4th Brawijaya International Conference on Business Administrastion, Taxation and Tourism (BICBATT) 2025

  📢 Pengumuman BICBATT 2025 📢   Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya dengan bangga menyelenggarakan The 4th Brawijaya International Conference on Business Administration, Taxation, and Tourism (BICBATT 2025) dengan tema: Inclusive Transitions: Rethinking Business, Taxation, and Tourism for a Shared Future 🗓 Tanggal Konferensi: 30 Oktober 2025 📍 Format: Daring (Online) 🔍 Bidang Topik: • Tourism: … Baca Selengkapnya