KURIKULUM
Kurikulum disusun dengan berbagai mata kuliah yang diberikan dengan sistem semester. Mahasiswa wajib menempuh 6 (enam) mata kuliah wajib di semester 1 (satu) dan memilih 6 (enam) dari 10 (sepuluh) mata kuliah pilihan yang tersedia, lalu dapat memprogram Tesis di semester 3 (tiga). Satu tahun akademik dibagi menjadi 2 semester dan 1 semester berlangsung 16 minggu.

BEBAN DAN LAMA STUDI
Beban studi untuk Program Studi Magister Administrasi Bisnis ditetapkan minimal sebesar 44 sks. Lama studi dirancang dalam kurun waktu kurang lebih 4 semester (2 tahun) dan maksimum 8 semester (4 tahun).

 

KURIKULUM PROGRAM STUDI MAGISTER ADMINISTRASI BISNIS

No Kode Mata Kuliah sks Semester W/P
1 IAB81001 Organisasi Pembelajar dan Manajemen Pengetahuan Learning Organization and Knowledge Management 3 1 Wajib
2 IAB81002 Strategi Bisnis dan Korporasi Corporate and Business Strategy 3 1 Wajib
3 IAB81003 Metode Penelitian dan Penulisan Ilmiah Research Method and Scientific Writing 3 1 Wajib
4 IAB81004 Teori dan Perilaku Organisasi Organization Behavior and Theory 3 1 Wajib
5 IAB81005 Kewirausahaan Stratejik Strategic Entrepreneurship 3 1 Wajib
6 IAB81006 Tata Kelola Perusahaan Corporate Governance 3 1 Wajib
Total sks Mata kuliah Wajib 18
1 IAB82015 Statistik Manajerial Managerial Statistics 3 2 Pilihan
2 IAB82002 Kepemimpinan dan Negosiasi Leadership & Negotiation 3 2 Pilihan
3 IAB82003 Manajemen Inovasi Management of Innovation 3 2 Pilihan
4 IAB82004 Strategi Pemasaran Marketing Strategy 3 2 Pilihan
5 IAB82005 Ekonomi dan Bisnis Internasional International Economic and Business 3 2 Pilihan
6 IAB82006 Akuntansi Manajerial Managerial Accounting 3 2 Pilihan
7 IAB82007 Investasi dan Manajemen Risiko Investment and Risk Management 3 2 Pilihan
8 IAB82016 Manajemen Rantai Pasok dan Logistik Supply Chain Management and Logistic 3 2 Pilihan
9 IAB82017 Sistem Informasi Stratejik Strategic Information System 3 2 Pilihan
10 IAB82018 Manajemen Proyek Project Management 3 2 Pilihan
Total sks Mata kuliah Pilihan 30
IAB80001 Tesis Thesis 8 3,4 Wajib