Bahasa Inggris Bahasa Indonesia (0341) 553737 Selamat Datang di Website Official FMRC FIA UB

Pengembangan inovasi program dan layanan di FMRC

Dalam rangka mengembangkan inovasi program dan layanan di FMRC, kemarin (Selasa, 30 Januari 2018 pukul 13.00-14.20 WIB) FMRC mengadakan Rembug Program 2018. Rembug Program dilaksanakan oleh TIM FMRC ( Student Volunteer dan Student Employee ) dipandu langsung oleh Bapak Muhammad Rosyihan Hendrawan . Rembug Program ini membahas peluang, kemajuan dan keberlanjutan inovasi program-program yang akan diadakan FMRC.

Beberapa rencana program yang akan kembali diadakan seperti Layanan Virtual Reference, User Education (Scopus part II), User of the Month, Students Volunteer, Bincang Buku batch 3 dan 4 bersama penulis luar UB serta Bincang Santai bersama tokoh pada bulan Februari dan tentunya masih banyak program FMRC lainnya.

Semoga FMRC sebagai solusi yang mampu membantu menciptakan dan membangun pengetahuan smart people FIA UB.

Kritik dan saran Smart People berkaitan dengan kegiatan, layanan dan program Fmrc Fia UB dapat melalui :
https://goo.gl/36ZrDz

“FMRC FIA UB makes the difference. Always supporting your knowledge.”

Oleh : Dwi Eliana Sari (SE FMRC)
Dokumentasi : Ahmad Zaim (SV FMRC)
Riviewer : Gani Nur Pramudyo (SE FMRC)

Search