Seminar Internasional Southeast Asia Governance Forum

PENGUMUMAN
Nomor : 15877/UN10.3/AK/2015

Diberitahukan kepada mahasiswa Program Studi S1 Ilmu Administrasi Publik, sehubungan dengan diadakannya Seminar Internasional yang akan di selenggarakan pada :

Hari/Tanggal : Rabu, 11 November 2015
Pukul : 09.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Aula Gedung A Lantai IV FIA – UB
Acara : Seminar Internasional Southeast Asia Governance Forum
Pembicara : Assc. Ahmad Martadha, Ph.D dan Assist. Prof. Samrit Yossomsakdi, Ph.D
Tema : Making Good Governance Works in Southeast Asia (Encouraging Quadruple Helix Model in Good Governance Imlementation)

Kepada mahasiswa yang memprogram mata kuliah tersebut berikut :

1. Mk. Pengantar Ilmu Administrasi Publik Kelas K (Dosen Pengampu : Prof. Dr. Sjamsiar Sjamsuddin)
2. Mk. Hubungan Internasional Kelas E (Dosen Pengampu : Dr. Hermawan, S.IP, M.Si)
3. Mk. Teori Pembangunan Kelas B (Dosen Pengampu : Dr. Ratih Nur Pratiwi, M.Si)
4. Mk. Komunikasi Politik Media Massa Kelas F (Dosen Pengampu : Rendra Eko Wismanu, SAP, MAP)
5. Mk. Etika Administrasi Kelas B (Dosen Pengampu : Drs. Minto Hadi, M.Si)
6. Mk. Manajemen Keuangan Publik Kelas D (Dosen Pengampu : Drs. Abdul Wachid, MAP)
7. Mk. Teori Governance Kelas A (Dosen Pengampu : Dr. Lely Indah Mindarti, M.Si)

WAJIB HADIR pada kegiatan tersebut diatas, bukti kehadiran akan dihitung sebagai tatap muka kuliah.
Demikian atas pemberitahuan ini agar menjadikan perhatikan.

Malang, 06 November 2015
a.n. Dekan,
Ketua Jurusan Administrasi Publik
ttd
Dr. Choirul Saleh, M.Si
NIP. 19600112 198701 1 001

Berita Terbaru

Artikel Lainnya

Dapatkan informasi terbaru dari Fakultas Ilmu Administrasi Univesitas Brawijaya

Lewati ke konten