Pengumuman Hasil Seleksi Mahasiswa Baru Semester Ganjil TA 2020/2021

Berdasarkan seleksi administrasi akademik dan tes wawancara pada Program Studi Magister Manajemen Pendidikan Tinggi Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Semester Ganjil Tahun Akademik 2020/2021, berikut ini kami sampaikan hasilnya sebagai berikut: Lampiran pengumuman bisa diunduh disini

NO NOMOR PESERTA NAMA ASAL INSTANSI PRODI ASAL (S1) NILAI RATA RATA HASIL MMP
1 2700001 Cintya Sahriza Paramitha Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah 79.3 DITERIMA WAJIB
2 2700002 SITI AMINAH Pendidikan IPS 80.3 DITERIMA WAJIB
3 2700003 PUJI RAHAYU Pendidikan Kimia 81 DITERIMA WAJIB
4 2700004 Mohammad Bisri UNIVERSITAS BRAWIJAYA Ilmu Administrasi Bisnis 80.8 DITERIMA WAJIB
5 6100001 Nadya Naulanda Manajemen Pemasaran 77.5 DITERIMA WAJIB
6 6100002 Hefry Johan Ferdhianzah UNIVERSITAS BRAWIJAYA Ilmu Administrasi Bisnis 80.8 DITERIMA WAJIB
7 6100003 Rr. Ayu Rahardani UNIVERSITAS BRAWIJAYA Manajemen 80 DITERIMA WAJIB
8 6100004 Dea Avriliya Maharani Adm. Pendidikan 81.5 DITERIMA
9 6100005 Kezia Sari Omega Adm. Pendidikan 81 DITERIMA

Bagi mahasiswa yang dinyatakan diterima dengan syarat WAJIB Menempuh Matakuliah Prasyarat (MMP), mohon konfirmasinya dengan mengirimkan bukti pembayaran MMP ke staf Akademik PS MMPT.

Pembayaran Menempuh Matakuliah Prasyarat (MMP) dapat dilakukan di Bank BNI46.
Biaya MMP     : Rp. 2.500.000,-
No. Rekening : 39649462
Atas Nama      : Rektor Unibraw

 

Sub Akademik

Program Studi Magister Manajemen Pendidikan Tinggi