Himpunan Mahasiswa Administrasi Bisnis (HIMABIS) Fakultas Ilmu Administrasi (FIA) Universitas Brawijaya (UB) pada Rabu (25/9) menyelenggarakan Hari Ulang Tahun (HUT) yang ke sepuluh. Acara diisi dengan kegiatan bazaar kewirausahaan yang melibatkan mahasiswa dan masyarakt umum. Nindita Niken Palupi selaku Sekretaris Ketua Pelaksana menyampaikan pada PRASETYA Online HIMABIS sudah melewati satu dekade perjalanannya sehingga perlu dirayakan. “Acara pagi ini […]
Arsip : September 2013
HARI JURUSAN ADMINISTRASI BISNIS 2013 (14 SEPTEMBER 2013) WAKTU : 07.00 – 14.00 WIB, 14 SEPTEMBER 2013 TEMPAT : BASEMENT FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI, UNIVERSITAS BRAWIJAYA LIST BARANG BAWAAN MABA : Bekal makanan dan Minum Alat Tulis Alat solat DRESS CODE : Kemeja putih dan Celana Hitam ( laki-laki) Kemeja putih, Rok panjang Hitam, Kerudung […]
Rangkaian Lomba dan Awarding Night Lomba foto tema “Indonesia Under Cover” Lomba desain Merchandise Fakultas Ilmu administrasi , universitas brawijaya Lomba Logo & Slogan Fakultas Ilmu administrasi , universitas brawijaya Pendaftaran tiap lomba: @Rp.75.ooo*untuk 30 pendaftar pertama include tiket masuk Awarding Night Gues Star Kriteria Lomba dan Formulir Pendaftaran dapat diakses di: creaturahimabis.blogspot.com twitter : […]
Bulan Mei 2012 menjadi agenda grup Paduan Suara Mahasiswa FIA-UB untuk berpartisipasi dalam LPS USM VII, yang merupakan Kompetisi Paduan Suara Mahasiswa antar Universitas se-Indonesia. PSM FIA-UB mengirimkan anggotanya sebanyak 40 mahasiswa yang tergabung dalam satu grup. Kompetisi ini diadakan di Auditorium Ir. Widjatmoko Universitas Semarang pada tanggal 23-27 Mei 2012.
Dengan semaraknya dunia bisnis digital, dan pengaruh teknologi social media, Himpunan Mahasiswa Bisnis mengadakan acara Workshop Business IT dengan tema “The Social Network Story and What Next”. Acara ini diadakan, pada tanggal 27 Mei 2012 di gedung C lantai 3. Acara dilaksakanan atas tujuan: Memberikan update terkini didunia digital Media berkumpulnya berbagai komponen industri kota […]