Program studi ilmu administrasi bisnis dan ekuivalennya selain mendidik seseorang dapat mengelola bisnis dengan baik juga merespon kebutuhan masyarakat akan usaha kecil atau usaha independen. Frame…
Berdasarkan sudut pandang retrospektif ilmu administrasi bisnis garis besar buku ini meliputi Studi Ilmu Administrasi, Studi Ilmu Administrasi dan Kebijakan Bisnis.
Hukum administrasi bersifat dinamis dan merupakan alat kebijaksanaan dan politik yang praktis. Jika hendak memahami apa yang sebenaranya terjadi dalam proses pemerintahan sehari-hari, terutama kebi…
Pertumbuhan dan perkembangan hukum administrasi negara sangat pesat karena tugas pemerintahab tidak semata di bidang pemerintahan saja melainkan juga pada harus melaksanakan kesejahteraan sosial da…
Hukum administrasi adalah badan hukum yang mengatur kegiatan lembaga administratif pemerintah.Tindakan pemerintah dapat mencakup pembuatan aturan,ajudikasi atau penegakan agenda regulasi khusus.Huk…
Buku ini terdiri dari lima belas bab yaitu : hukum Administrasi; sumber hukum administrasi; asas-asas dalam hukum administrasi; rule of law dan rechsstaat; jabatan, pejabat, dan penjabat; wewenang;…
Dalam kehidupan berbangsa dan bernegara selalu saja ditemukan Tarik ulur antara kekuasaan, hokum, dan demokrasi yang bersumber pada keserakahan terhadap kekuasaan, padahal keserakhan akan kekuasaan…
Buku ini memparkan konsep administrasi pembangunan yang akhirnya menjadi instrumen kontekstual yang menyesuaikan dengan kebutuhan sebuah negara. Buku ini terbagi menjadi tiga bagian besar yang meru…
Fenomena kemiskinan menjadi problem sosial yang selalu diperbincangkan, tidak hanya di negara miskin, tetapi di negara kaya sekalipun. Mulai dari faktor penyebab, anggaran, program kegiatan dan akt…