Texts
PENGAWASAN OMBUDSMAN DAN KOMISI PELAYANAN PUBLIK DALAM RANGKA MENGURANGI MALADMINISTRASI: Studi di Ombudsman RI Perwakilan Jawa Timur, Komisi Pelayanan Publik dan Badan Pelayanan Perizinan Terpadu Kota Malang
Pelayanan publik merupakan hak warga negara yang tertuang dalam UUD 1945. Berdasarkan atas laporan tahunan periode tahun 2014 Ombudsman RI Perwakilan Jawa TImur dan Komisi Pelayanan Publik menunjukkan minimnya laporan pengaduan dari masyarakat Kota Malang. Penelitian ini menggunakan metode Kualitatif melalui pendekatan pengamatan, wawancara dan penelaahan dokumen. Sedangkan kenis penelitian dikategorikan penelitian deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bentuk pengaduan masyarakat di BP2T tidak sesuai dengan kategori pengaduan pada lembaga pengawas eksternal dan masih adanya maladministrasi dalalm BP2T
20163385 | TES 352.63 SUU p 2015 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain