Texts
Sound Governance
Buku ini memaparkan dengan jelas apa yang menjadi bantahan Ali farazmand terhadap prinsip Good Governance, dalam konsep good governance hanya terlalu fokus pada tiga komponen yaitu Negara, Cipil Society dan swasta. Ali farazmand melihat bahwa ketiga komponen tersebut mengabaikan sebuah kekuatan besar, kekuatan paling penting yang mempengaruhi governance dinegara berkembang dan negara kurang maju yaitu struktur kekuatan kekuatan global, dan elit korporat trans dunia. Kekuatan internasional merupakan salah satu komponen yang mempengaruhi kemajuan negara-negara berkembang, dimana hampir satu abad kekuatan global ini mendominasi politik, ekonomi serta budaya bangsa negara-negara berkembang dan kurang maju.
20171300 | 352.007 DOM s 2011 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
20171328 | 352.007 DOM s 2011 k.2 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain