Pengumuman Seminar Public Administration in Gender Perspective
PENGUMUMAN
Nomor : 12314/UN10.FO3.11.11/LL/2017
Diberitahukan kepada Seluruh mahasiswa S1 Administrasi Publik Kelas K, Magister Administrasi Publik Angkatan 2017, dan Program Doktor Angkatan 2017, Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya sehubungan dengan diadakannya Seminar Internasional yang akan di selenggarakan pada :
Hari/Tanggal : Selasa, 12 September 2017
Pukul : 08.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Aula Lantai IV Gedung A FIA – UB
Acara : Seminar Public Administration in Gender Perspective
(Comparative Experience Indonesia, Malaysia, dan Thailand)
Kepada mahasiswa yang memprogram mata kuliah tersebut berikut :
- Administrasi Pembangunan Kelas A (Dosen Pengampu: Nana Abdul Aziz, SAP, MAP)
- Bahasa Indonesia Kelas C (Dosen Pengampu: Anita Tri Widiyawati, SS, MA)
- Pengantar Ilmu Administrasi Publik Kelas C (Dosen Pengampu: Ali Maskur, SAP, MAP, MA)
WAJIB HADIR pada kegiatan tersebut diatas, bukti kehadiran akan dihitung sebagai tatap muka kuliah.
Demikian atas pemberitahuan ini agar menjadikan perhatikan.
Malang, 08 September 2017
a.n. Dekan,
Ketua Jurusan Administrasi Publik
ttd
Drs. Andy Fefta Wijaya, MDA, Ph.D
NIP 196102171991031010