Pembahasan pemikiran politik ini menampilkan satu model bagi kajian-kajian sosial dan humanisme yang serius serta selalu merujuk pada Al-Qur'an sebagai sumber pokoknya. Buku ini membahas pokok-p…
"THE WORLD IS IN AGONY", dunia sedang menderita. Wajahnya begitu pucat dan suram. Manusia kontemporer tengah terjerat dalam jejaring pelik problem global yang diciptakannya sendiri. Planet bumi ter…
36 KASUS KEBIJAKAN PUBLIK ASLI INDONESIA Membedah kasus-kasus aktual kebijakan publik asli Indonesia tentunya membutuhkan ketajaman dan kepekaan yang tinggi dalam melihat perkembangan kebijakan …
BUKU yang berada di tangan pembaca ini merupakan rekaman proses dari Seminar Internasional ke 1 tentang dinamika politik lokal di Indonesia yang diselenggarakan pada tanggal 3-7 Juli 2000 di Yogyak…
Kecenderungan serta kebijakan setiap rezim penguasa pasti berbeda. Demikian halnya di Indonesia yang telah beberapa kali mengalami pergantian rezim. Dalam suatu teori dikatakan bahwa kekuasaan cend…
Masalah penataan mekanisme dan tertib politik di banyak negara berkembang Asia, Afrika, dan Amerika Latin Pasca perang dunia II masih merupakan kajian yang menarik di kalangan para cendikiawan poli…
Gara-gara menghalalkan segala riil akan cara itulah, meski dalam komunikasi politik selalu ada lobi dan tawar-menawar, istilah "dagang sapi" terdengar negatif dan ditang- gapi sinis. Dan kenduri "d…
Indonesia sudah masuk ke dalam jebakan dan cengkeraman neoliberalisme-kapitalisme global. Inilah bentuk penjajahan gaya baru terhadap negeri ribuan pulau yang sangat kaya aneka ragam hayati serta s…
Menguraikan secara rinci dan praktis sistem serta penerapan perencanaan pembangunan daerah di Indonesia dalam era otonomi. Sejak tahun 2005, sistem perencanan pembangunan daerah di Indonesia mengal…
Bernegara itu seharusnya bermartabat. Berpolitik itu semestinya beretika. Dan amanah sudah seharusnya ditunaikan dengan jujur dan adil. Sudah sepatutnya kita belajar dari kesalahan dan pengalaman y…