Texts
Administrasi Pembangunan : Studi Kajian PKL
Ekonomi bangsa ini sangat kuat ditopang oleh keberadaan UMKM yang sebagian besar di antaranya sektor informal. Betapa tidak, kontribusi kelompok ini terhadap pembentukan PDB sekitar 60%, demikian pula kemampuan menyerap kesempatan kerjanya pun besar. Buku ini mencoba mengisi kekosongan ketiadaan kebijakan pemberdayaan masyarakat yang berpihak pada kelompok ini, khususnya para pedagang kaki lima di provinsi yang termasuk terkaya di Indonesia. Bagi Papua, dan boleh jadi bagi Indonesia, memikirkan si kecil dengan sungguh-sungguh bisa berarti memikirkan percepatan untuk terwujudnya welfare state.
20191655 | 351 LIA a 2015 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia |
20191656 | 351 LIA a 2015 k.2 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain