Texts
Makro Ekonomi: Aplikasi untuk Indonesia
Ekonomi mikro berkaitan dengan studi tentang perekonomian sebagai keseluruhan, termasuk dalam upaya memahami inflasi, pengangguran, perilaku konsumsi dan investasi, serta kebijakan moneter melalui perilaku pasar uang. Sejumlah persoalan besar yang mempengaruhi tingkat kesejahteraan orang banyak, tidak dapat dilepaskan dari dinamika perubahan sejumlah variabel ekonomi makro, yang saling berinetraksi satu sama lain, sehingga menghasilkan tingkat keseimbangan ekonomi jangka pendek maupun keseimbangan jangka panjang, Ekonomi makro jangka pendek, akan lebih terfokus kepada stabilisasi ekonomi dari gangguan business cycles, melalui pengintegrasian kebijakan fiskal dan moneter. Di Indonesia, berdasarkan kewenangan otoritas moneter secara independen dari Bank Indonesia, maka kebijakan fiskal dan moneter dikelola dari kewenangan yang berbeda. Ketika inflasi meningkat diatas target yang telah ditetapkan pemerintah bersama Bank Indonesia, naja Bank Indonesia dengan kewenangannya akan mempergubakan instrument suku bunga, atau dengan dukungan instrument makro ekonomi lainnya, akan melakukan tugas menurunkan tingkat inflasi dalam kisaran target yang telah disepakati.
20191109 | 339 BUD m 2018 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia |
20191110 | 339 BUD m 2018 k.2 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia |
20191111 | 339 BUD m 2018 k.3 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain