Texts
Logika : Ilmu dan Seni Berpikir Kritis
Logika sesungguhnya merupakan alat (organon) untuk menalar dan berargumentasi. Sebagai alat, logika penting bagi siapa saya yang berkecimpung dalam pemelajaran formal atau informal untuk kritis argumentasi dan penelarannya sendiri atau orang lain. sikap kritis perlu dibangun agar kita mampu mengambil keputusan tepan dalam berbagai aspek kehidupan dan tidak mudah terkecoh oleg argumentasi-argumentasi sesat yang sering dikemas dengan rumusan-rumusan persuasif yang mengecoh serta intrik-intrik pesikologis yang tak mudah terendus. buku ini bermaksud untuk membangun sikap kritis itu dengan memperkenalkan kaidah-kaidah bernalar yang logis.
20191025 | 160 MOL l 2017 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Filsafat dan Psikologi) | Tersedia |
20191026 | 160 MOL l 2017 k.2 | Fadel Muhammad Resource Center (Filsafat dan Psikologi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain