Texts
Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia
Buku ini membahas ruang lingkup manajemen yang akan dipergunakan menjadi bahan sumber untuk memahami manajemen sumber daya manusia yang meliputi, manajemen tenaga kerja, personel, karyawan, pegawai atau anggota, sehingga dapat lebih mudah mengidentifikasi sumber darimana personel itu akan diperoleh, menentukan atau menghitung berapa yang dibutuhkan, merencanakan pemenuhan kebutuhan, dan lain-lain.
20181157 | 658.3 WID m 2015 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Terapan dan Teknologi) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain