Texts
PEMBERDAYAAN MASYARAKAT BERBASIS GOOD TOURISM GOVERNANCE DALAM PENGEMBANGAN DESTINASI WISATA: Studi Kasus Destinasi Wisata Penyangga Zona Kawah Ijen "Kampung Kopi" Kelurahan Gombengsari Kecamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi
Pada abad ke-21 Indonesia, pendekatan pembangunan telah bergeser ke arah konsep pembangunan berkelanjutan dan pembangunan yang berpusat pada manusia. Pendekatan pembangunan (pembangunan berkelanjutan dan pengembangan yang berpusat pada masyarakat), perlu dukungan dari empat aspek, yaitu kapasitas, kesetaraan, pemberdayaan, dan berkelanjutan. Salah satu bentuk tren saat ini dalam pemberdayaan masyarakat adalah pemberdayaan melalui pariwisata. Banyuwangi berusaha mengembangkan obyek wisata dan penyangga pariwisata terdepan. Salah satu wisata peyangga yang dikembangkam di zona kawah ijen adalah KAmpung Kopi (Desa Kopi) Kecamatan Gombengsari Kalipuro, Banyuwangi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan jenis penelitian menggunakan studi kasus deskriptif. Dalam pengumpulan data, peneliti menggunakan observasi, wawancara, dokumentasi dan teknik triangulasi. Analisis data studi kasus dilakukan dari membaca transkrip / catatan lapangan menemukan temuan umum dan mengambil temuan khusus, dialog teoritis triangulasi data dan menyimpulkan hasil penelitian.
20180878 | TES 338.479 HER p 2018 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain