Texts
KPK Tak Lekang
Sejak dibentuk pada 2003, KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi) sudah mengirim ratusan koruptor ke bui, bupati, walikota, gubernur, anggota DPR, duta besar, pejabat kepolisian, pun besan presiden. Tercatat lebih dari 500 kasus pernah diselidiki; Rp 153 triliun uang negara diselamatkan. KPK bukan lembaga tanpa cela, tapi ikhitiar memberantas korupsi memang mengundang musuh-musuh tersendiri. Buku ini merekam satu dekade bagaimana KPK tak lekang betapa pun keras ia dihantam.
20172178 | 364.132 ZUL k 2013 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain