Texts
PERENCANAAN KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK MELALUO PENGEMBANGAN E-GOVERMENT: Studi pada Dinas Perhubungan, Komunikasi dan Informatika Kabupaten Kudus
Latar belakang diakannya penelitian tentang ini adalah belakunya Undang-undang Nomor 14 Tahun 2008 tentag keterbukaan informasi publik yang mengutamakan setiap penyelenggara negara untuk mempublikasi informasi secara terbuka kepada masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa belum siap PPID sebagai pelaksana dan belum optimalnya proses dokumentasi maupun publikasi informasi publik sebagai akibat kurangnya pemahaman serta kurangnya kesadaran SKPD dalam berbagai informasi merupakan hal yang perlu dipertimbangkan dalam penyusunan perencanaan keterbukaan informasi publik melalui pengembangan e-goverment.
20163300 | TES 352.74 KUS p 2013 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain