Texts
PERSEPSI TENTANG KINERJA DAN UPAYA-UPAYA PEMBERDAYAAN ANGGOTA DEWAN PERWAILAN RAKYAT (DPRD) KABUPATEN NGANJUK
Penelitian persepsi tentang kinerja dan upaya-upaya pemberdayaan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah meggunakan metode kualitatif. Pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Analisis data menggunakan metode analisis interaktif dari Miles dan Huberman. Sedangkan keabsahan data menggunakan teknik berdasarkan kriteria derajat kepercayaan, keteralihan, kebergantungan, dan kepastian suatu data.
20163095 | TES 328.34 MOE p 2007 k.1 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain