Texts
PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH PERBATASAN (Studi Di Daerah Perbatasan Propinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU) Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)-Negara Republic Democratik Timor Leste (RDTL)
Pembangunan Daerah perbatasan menjadi penting karena daerah perbatasan merupakan pintu gerbang serta cerminan NKRI secara keseluruhan. Untuk menegakkan pembangunan daerah perbatasan sedemikian itu dengan mengikuti perubahan paradigma yang menggabungkan proses perencanaan pembangunan dari atas (top down) dengan mempertimbangkan usulan dari bawah (bottom up), yang di sesuai dengan potensi dan kondisi daerah perbatasan.
20163051 | TES 320.12 TAU p 2014 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain