Texts
IMPLEMENTASI RENCANA STRATEGIS PENGEMBANGAN KOPERASI DI KABUPATEN MAGETAN MENUJU KOPERASI SEHAT, MANDIRI DAN TANGGUH (Studi Pengembangan Koperasi di Dinas Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah Kabupaten Magetan)
Upaya pengembangan koperasi diarahkan menuju sebuah lembaga koperasi yang sehat, mandiri dan tangguh. Sedikitnya jumlah koperasi berkualitas, masih banyaknya koperasi yang belum mampu melaksanakan RAT dan adanya perubahan dasar hukum yang berpengaruh terhadap kegiatan koperasi, menunjukkan koperasi di Kabupaten Magetan perlu untuk di kembangkan.
20163031 | TES 334 NAR i 2013 | Fadel Muhammad Resource Center (Ilmu Sosial) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Tidak tersedia versi lain